Tuesday, January 10, 2012

Elo Keren?

waktu liburan ini dipakai untuk blogwalking, tumblrwalking.

banyak orang keren di luar sana ya ternyata.
semuanya berlomba-lomba jadi yang terbaik, semuanya ingin jadi bermanfaat. saling mengenalkan ke dunia, bahwa dirinya punya bibit, bobot, bebet untuk kemaslahatan banyak orang, bahwa dirinya punya potensi dan kharismatik untuk membawa orang melihatnya sebagai "orang keren".

Ya! be the best version of you. do the best you can.
sorry, versionnya saya cetak tebal. soalnya ini penting. ga semua orang punya kehebatan yang sama. setiap orang punya hebat-nya masing-masing, jangan diikur dari sudut pandang yang sempit dan parameter yang kecil. 
do the best we can :)
tiap hari, harusnya terus meng-keren-kan diri menuju kebaikan. tiap hari harusnya terus meyakinkan lingkungan, kalau indonesia ga rugi punya kamu.
itu alasan kenapa kita harus terus "bergerak" mencetak takdir sejarah yang baru.

 'Life is like riding a bicycle. To keep your balance, you must keep moving. 
  
 

Related Posts:

  • GERIMIS Hari itu hari kamis. Pagi gerimis. Saya tidak suka gerimis. Tapi orang bilang cobalah menyukai apa yang tidak kamu sukai. Tapi rasanya… Banya… Read More
  • confuse, worry, and afraidhow to begin? i'm so afraid of something doesnt appear yet.am a sensitive girl, extremely change when people around me are different. now, i feel thi… Read More
  • Elo Keren?waktu liburan ini dipakai untuk blogwalking, tumblrwalking. banyak orang keren di luar sana ya ternyata. semuanya berlomba-lomba jadi yang terbaik, s… Read More
  • spectrum Laila Saya -pada jamannya- adalah gadis polos (?) sehingga saya membiarkan diri saya dimasuki berbagai informasi kehidupan.  Saya adalah wanita yan… Read More

2 comments:

  1. Mantaaap bu! Lanjutkan nulisnya

    waktu liburan ini dipakai untuk blogwalking, tumblrwalking . . Stalking? *eh

    ReplyDelete

comment this post