Tuesday, December 27, 2011

PAUD


Proyekan PAUD dengan segala keterbatasan kesiapan...

setelah dipilih oleh kang Dani sebagai PJ proyekan ini, saya langsung mengontak teh linda, yang menawarkan kegiatan ini. sebelumnya yang di otak saya itu, PAUD berisikan anak-anak usia sekitar 4-5 tahun, yang setidaknya sudah bisa fokus mengikuti kegiatan.

rundown dan pj-pj tiap acara sudah saya buat dengan segala gambaran yang saya prediksikan.
tapi, Allahuakbar sekali...
H-1 saya baru diberi tahu bahwa usia anak PAUDnya berkisar 2-3 tahun mayoritas. teh wina dan teh merry kaget, dan memberitahu saya bahwa usia segitu belum bisa sikat gigi sendiri dan belum bisa fokus mengikuti kegiatan dalam waktu yang lama.

dadah rundowwwwn :(( dadah semua rencana. padahal kami udah buat flipchart segala rupaaa...

tapi insyaAllah ga ada yang sia-sia.
akhirnya kami banting stir, menyiapkan sebuah drama untuk anak-anak, tentang gigi tentunya. dan dalam semalam saja.

hari H nya, saya kagum luar biasa pada teman-teman saya :D mereka walaupun tanpa briefing dan persiapan yang oke, bisa menampilkan rangkaian drama hingga peyuluhan dengan baik. hebaaaat (y)
maaf kalau saya banyak suruh. abisnya jobdesc untuk kaliannya yg kemarin-kemarin di buat ga jadi dibakai, saya bikin jobdesc dadakan, ujung-ujungnya nyuruh-nyuruh deh :P
overall..great!



Related Posts:

  • sebatas awan nisbi Maka, nikmat Tuhan manakah yang kamu dustakan? Bismillah, Ayat berulang dalam surah Ar-Rahman ini kembali mengingatkan saya akan satu kegiatan un… Read More
  • PAUD Proyekan PAUD dengan segala keterbatasan kesiapan... setelah dipilih oleh kang Dani sebagai PJ proyekan ini, saya langsung mengontak teh linda, yang… Read More
  • The First experience with Volunteer DoctorsA Precious Moment, Garut, October 21-23th 2011. Bismillahirrahmaanirrohiim. “Siapa yang hanya memikirkan dirinya sendiri, dia akan hidup sebagai or… Read More

0 comments:

Post a Comment

comment this post